Page 14 - E-Modul IPA Berbasis Etno-STEAM Proses Produksi Genteng
P. 14

E-Modul Etno-STEAM
                                                                                                        9



                                          PROSES PRODUKSI GENTENG


                    Sub bab ini berisi tentang proses pembuatan genteng dari awal sampai akhir. Penulisan

               sub bab ini bertujuan untuk mengantisipasi apabila ketika kunjungan terdapat salah satu proses
               yang terlewat, kalian dapat mengetahuinya dari sub bab ini. Selamat belajar!


                          Langkah 1  Nyiapke Bahan

                     Kegiatan  pertama  dalam  pembuatan  genteng  ini

                     harus  dipersiapkan  bahan  utama  yang  digunakan
                     yaitu lemah (tanah liat). Sebagai bahan baku utama

                     dalam pembuatan genteng tanah liat harus memilih

                     jenis tanah liat yang bermutu baik dan bagus.
                                                                              Gambar 11.   Nyiapke bahan
                                                                               Sumber: Dokumen Pribadi


                          Langkah 2   Nggiling


                     Nggiling  yaitu  pengolahan dan penghalusan tanah

                     liat.  Tanah  liat  yang  ditempatkan  di  lahan  yang
                     lumayan  besar  kemudian  diambil  sedikit  demi

                     sedikit  dan  dicampur  dengan  air  secukupnya.
                     Penambahan air pada tanah liat ini bertujuan agar

                     tanah  liat  elastis  dan  mudah  dibentuk  pada  saat
                                                                                 Gambar 12. Nggiling
                     pencetakan. Setelah tercampur merata adonan tanah         Sumber: Dokumen Pribadi

                     liat  dimasukkan  kedalam  mesin  molen  untuk

                     dihaluskan.



                          Langkah 3   Nyitak


                     Nyitak  merupakan  tahapan  pencetakan  tanah  liat.
                     Sebelum dimasukkan ke dalam mesin press, adonan

                     genteng  yang  siap  dicetak  pada  alat  cetak  diolesi

                     terlebih  dahulu  dengan  minyak  pelumas  (minyak
                     tanah/solar),  ini  bertujuan  agar  tidak lengket  pada




                                                                                                         9
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19