Page 26 - E-MODUL PEMBELAJARAN BILOGI
P. 26

2.  Pedoman Penskoran

                              Cocokkanlah  jawaban  Anda dengan  kunci jawaban yang terdapat  di bagian

                       kegiatan pembelajaran ini. Hitunglah jawaban yang benar. Kemudian, gunakan rumus

                       berikut untuk mengetahui tingkat penguasaan Anda terhadap materi Kegiatan Belajar
                       1.

                                       ℎ                       ℎ    
                       Nilai =                    × 100%
                                       ℎ                          
                       Atau bisa juga didapatkan setelah mengerjakan soal latihan melalui tombol yang telah

                       tersedia.
                       Konversi tingkat penguasaan:

                       90-100%       = Baik Sekali

                       80-89%        = Baik
                       70-79%        = Cukup

                       <70%          = Kurang

                              Apabila  telah  mencapai  tingkat  penguasaan  80%  atau  lebih,  anda  dapat

                       melanjutkan ke Kegiatan Pembelajaran 2. Jika masih dibawah 80%, maka anda harus
                       mengulang materi Kegitan Pembelajaran 1, terutama pada bagian materi yng masih

                       belum dikuasai.

               G.  Penilaian Diri

                       Jawablah  pertanyaan-pertanyaan  berikut  ini dengan  jujur  dan  bertanggungjawab!
                   Setelah melakukan kegiatan pembelajaran 1, saya mampu….

                     No                              Pertanyaan                              YA    TIDAK
                          Menjabarkan secara rinci organ organ penyusun sistem reproduksi laki-
                     1.
                          laki.
                          Menganalisis fungsi dari organ-organ penyusun sistem reproduksi laki-
                     2.
                          laki.

                     3.   Menjabarkan fungsi hormon yang diproduksi oleh kelamin laki-laki.
                          Menyajikan tahap-tahap dalam proses spermatogenesis pada laki-laki
                     4.
                          dengan menggunakan bagan.

                   Bila ada jawaban  “TIDAK” maka segera lakukan  review pembelajaran, terutama pada

                   bagian yang masih mengalami kesulitan “TIDAK”.

                   Bila semua  jawaban  “YA”, maka  Anda  dapat  melanjutkan  ke  kegiatan  pembelajaran

                   selanjutnya.



                                                            17
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31