Page 25 - E-MODUL PEMBELAJARAN BILOGI
P. 25
F. Kunci Jawaban, Pembahasan, dan Pedoman Penskoran
1. Kunci Jawaban dan Pembahasan
No Kunci Jawaban Pembahasan
Epididimis merupakan saluran yang berada di dalam skrotum
1. A dan keluar dari kedua testis, tempat dimana sperma disimpan
sementara hingga matang.
Hormon FSH berperan dalam merangsang sel-sel sertoli dalam
2. B tubulus seminiferus untuk mengubah sel-sel spermatid menjadi
sperma saat proses spermatogenesis.
Dari testis yang merupakan tempat pembentukan sperma
kemudian masuk ke epididimis sebagai tempat pematangan
3. B sperma. Setelah sperma matang kemudian masuk ke saluran
vas deferens dan lanjut ke uretra serta keluar melalui penis
(ejakulasi).
Pada fase awal spermatogenesis, spermatogonium bersifat
haploid (2n atau mengandung 23 pasang kromosom).
4. A
Spermatogonium akan berubah menjadi spermatosit primer
(2n) secara mitosis.
Sperma terdiri dari kepala, leher, bagian tengah, dan ekor.
Kepala sperma terlindungi oleh akrosom (haploid) yang
5. A
mengandung enzim hialuronidase dan proteinase, yang
berfungsi saat penebusan lapisan sel telur.
Setelah sperma matang dari epididimis (8), sperma tersebut
akan melalui vas deferens (3) terlebih dahulu sebelum menuju
ke vesikula seminalis (7), kemudian dilanjutkan ke kelenjar
prostat (5) dan kelenjar cowper sebelum akhirnya masuk ke
6. D saluran ejakulasi. Cairan yang terbentuk dari beberapa
senyawa dan sperma setelah melewati beberapa kelenjar
disebut dengan cairan semen. Cairan semen tersebut akan
dilanjutkan melalui uretra, dan akan dikeluarkan tubuh
melalui penis.
16