Page 20 - Blue Modern Annual Report Book Cover
P. 20

aVertebrata | arthropoda







                                                                                       Klasifikasi










                                                                                                 Kingdom : Animalia

                                                                                                 Filum      : Arthropoda

                                                                                                 Kelas      : Myriapoda

                                                                                                 Ordo      : Diplopoda

                                                                                                 Famili     : Juluidae


                                                                                                 Genus    : Julus

                                                                                                 Spesies  : Julus virgatus













                                               Karakteristik Tubuh                                              Sistem Tubuh












            Kaki  seribu  memiliki  2  bagian  tubuh  yang  terdiri  dari  kepala                                 Sistem  reproduksi  kaki  seribu  ovipar  atau  bertelur.  Mereka  akan
            pada  bagian  anterior  pada  kepalanya  terdapat  sepasang                                           mulai  bertelur  dan  bereproduksi  pada  tahun  kedua  saat  mereka

            antenna  dan  sepasang  mata,  serta  bagian  tubuh  lain  yang                                       dewasa. Jantan biasanya akan menyimpan spermanya langsung ke

            panjang di belakang kepalanya. Tubuhnya terdiri dari segmen                                           dalam  organ  reproduksi  betina.  Saluran  pencernaannya  lengkap
            yang  berupa  cincin  yang  mengelilingi  tubuhnya  memiliki                                          dan mempunyai kelenjar ludah. Chilopoda bersifat karnivor dengan

            antenna dan banyak kaki. Kaki seribu merupakan hewan yang                                             gigi  beracun  pada  segmen  1,  sedangkan  Diplopoda  bersifat

            tidak  memiliki  tulang  belakang  dari  filum  Arthropoda  yang                                      herbivor pemakan sampah atau daun-daunan. Organ pernapasan
            memiliki  dua  pasang  kaki  persegmen.  Tubuh  hewan  ini                                            berupa satu pasang trakea berspirakel yang terletak di kanan kiri

            berbentuk  silinder.  Umumnya  kaki  seribu  memakan  sisa                                            setiap ruas, kecuali pada Diplopoda terdapat dua pasang di setiap

            tumbuhan yang membusuk. Namun ada beberapa spesies yang                                               ruasnya.  Sistem  peredaran  darahnya  bersifat  terbuka.  Organ
            tergolong  karnivora.  Mereka  menelan  bahan  makanan  yang                                          transportasi berupa jantung yang panjang dan terletak memanjang

            ditemui,  mengekstrak  nutrisinya,  lalu  mengeluarkan  kembali                                       di  bagian  punggung  tubuh.  Pada  Chilopoda  terdapat  sepasang
            sisa-sisa yang tidak bisa dicerna. Cara makan ini tidak berlaku                                       ostium disetiap segmen, sedangkan pada Diplopoda terdapat dua

            untuk  beberapa  spesies  yang  memiliki  tipe  mulut  penghisap.                                     pasang ostium di tiap segmen. Darah tidak berwarna merah karena

            Pada kepala terdapat sepasang mata tunggal, sepasang alat                                             tidak  mengandung  hemoglobin,  melainkan  hemosianin  yang  larut
            peraba  besar,  dan  sepasang  alat  peraba  kecil  yang  beruas-                                     dalam plasma. Dari jantung, darah dipompa ke dalam arteri ke tiap

            ruas. Setiap ruas badan belakang terdapat kaki berpasangan.                                           segmen,  dan  kembali  ke  jantung  hemosoel  (rongga  tubuh  yang
            Setiap  ruas  badan  terdapat  dua  pasang  kaki  yang  dikenal                                       brperan  dalam  peredaran  darah).  Organ  ekskresi  berupa  dua

            dengan “kaki seribu”.                                                                                 pasang  pembuluh  Malphigi  yang  bertugas  mengeluarkan  cairan

                                                                                                                  yang mengandung unsur nitrogen.  Sistem  sarafnya  disebut  sistem

                                                                                                                  saraf tangga tali [2] dengan alat penerima rangsang berupa satu
                                       Peranan                                                                    pasang  mata  tunggal  dan  satu  pasang  antena  sebagai  alat

                                                                                                                  peraba.










                 Kaki seribu berperan penting dalam menjaga kesuburan
               tanah karena kotorannya dapat meningkatkan kandungan

              zat-zat hara di dalam tanah yang sangat bermanfaat bagi

             tumbuhan. Pada ekosistem Waduk Darma, kaki seribu banyak

                        ditemukan di daerah pesawahan dan ladang.




































                                                                                                         17
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25