Page 24 - Modul Astrofisika
P. 24
Spektrum
Dengan menggunakan spektrograf, spektrum bintang dapat direkam bersama dengan spektrum
pembanding.
Dari garis spektrum pembanding, dapat diukur o. Jika bintang bergerak terhadap pengamat, pergeseran
Doppler garis spektrumnya () dapat diukur, sehingga kecepatan radial bintang dapat ditentukan dari
persamaan tersebut.
Deret Balmer
Apabila seberkas gas hidrogen dipijarkan akan memancarkan sekumpulan garis terang atau garis emisi
dengan jarak antar satu dan lainnya yang menimbulkan sesuatu keteraturan. Menurut Balmer, panjang
gelombang garis emisi tersebut mengikuti hukum:
1 1 1
= ( − )
2 2 2
Dengan:
n=bilangan bulat 3,4,5….
7
-1
R=tetapan Rydberg (apabila λ dalam meter maka R=1,09677×10 m )
Setelah ditemukan deret Balmer ditemukan pula deret lainnya, dan persamaan deret Balmer masih tetap
2
2
2
berlaku dengan mengubah 2 menjadi m dimana m merupakan bilangan bulat dari 1,2,3,…..
1 1 1
= ( 2 − 2 )
Untuk m=1 disebut deret Lyman yang berada di daerah UV
m= 2 disebut deret Balmer yang berada di daerah visual
m= 3 disebut deret Parschen di daerah IR
m=4 disebut deret Brackett di daerah IR
Pelebaran Garis Spektrum