Page 44 - Preview Modul Bahasa Jepang Dasar_Neat
P. 44

❖  KALIMAT TANYA


                          Kata Benda 1 は Kata Benda 2 ですか

                       Partikel か apabila diletakan diakhir kalimat maka kedudukannya sebagai kata tanya yang
               mempunyai arti “apakah”. Contoh kalimatnya adalah sebagai berikut:

                      ➢  あなた  は  アンディさん  ですか。
                         Anata wa Andi san desuka.
                         Apakah anda saudara andi ?
                      ➢  かれ        は  にほんじん  ですか。

                         Kare wa nihonjin desuka.
                         Apakag dia (laki-laki)   orang jepang ?
               Untuk menjawab pertanyaan seperti contoh tersebut, kita bisa menggunakan “はい”dan “いいえ”,

               yang berarti” ya “ dan “tidak/bukan”. Misalnya :
               A: あなたはにほんじんですか。
                    Anata ha nihonjin desuka.
                    Apakah anda orang Jepang ?
               B: はい、そうです。

                    Haik, sou desu.(jika benar)
                    Ya, benar.

               B: いいえ、そうではありません。atau にほんじんではありません。
                    Iie, sou dewa arimasen atau nihonjin dewa arimasen.(jika bukan/tidak)

                    Tidak , bukan.



                      Kata Benda も


                       Partikel も yang berarti “juga” digunakan untuk menggabungkan dua kalimat yang sama
               menjadi satu. Atau dengan kata lain partikel も bisa digunakan untuk menggantikan partikel は
               apabila pernyataan kedua sama dengan pernyataan pertama. Misalnya :

                      ➢  わたしはけんきゅうしゃです。あのひとはけんきゅうしゃです。
                         Watashi wa kenkyuusha desu. Ano hito wa kenkyuusha desu.
                         Saya adalah seorang peneliti. Orang itu adalah seorang peneliti.
                       Contoh kalimat diatas adalah merupakan dua kalimat, akan tetapi kedua kalimat tersebut

               masih menggunakan partikel は   . Apabila kedua kalimat tersebut mempunyai kesamaan yaitu sama
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49