Page 26 - Flipbook Interaktif - Produk Skripsi-260824
P. 26
Domain Jumlah Jumlah Tipe
Bentuk Molekul Contoh
Elektron PEI PEB Molekul
5 5 0 AX5 Bipiramida PCl5, PF5
trigonal
4 1 AX4E Seesaw/ SF4
tetrahedral
terdistorsi
3 2 AX3E2 Bentuk T ClF3
2 3 AX2E3 Linier XeF2
6 6 0 AX6 Oktahedral SF6
5 1 AX5E Piramida BrF5, XeOF4
segiempat
4 2 AX4E2 Segiempat XeF4
planar
Mari Bereksperimen
Sebelum melanjutkan ke topik pembahasan selanjutnya, yuk lakukan
percobaan sederhana berikut. Silahkan klik button link berikut untuk
mengunduh panduan percobaan
17