Page 67 - Alquran dan Sains
P. 67
67
Penutup
Menutup buku ini Penulis coba simpulkan
beberapa point penting :
1. Al-Quran banyak mengarahkan kita untuk
melakukan berbagai macam penelitian ilmiyah,
menguak rahasia dan misteri dengan kaca mata
sains.
2. Karena Al-Quran sudah memerintahkan hal itu,
makanya kita tidak akan mendapatkan
jawaban-jawaban yang bersifat sains di dalam
ayat-ayat Al-Quran.
3. Pada dasarnya biar bagaimana pun ayat-ayat Al-
Quran terikat dengan waktu, yaitu pada saat
diturun di masa kenabian, yaitu abad ketujuh
masehi. Saat itu sains dan berbagai penemuan
ilmiyah belum semaju sekarang.
4. Dan tidak pada tempatnya bila Allah SWT bicara
banyak tentang teknologi abad ke-21 kepada
masyarakat yang hidup di abad ke-7. Pasti akan
terjadi goncangan yang dahsyat. Sesuatu yang
secara logika pasti akan kita hindari, bahkan
meski pun kita yang dari abad ke-21 ini
misalnya bisa berkunjung ke abad ke-7.
Setidaknya biar sejarah tidak berbelok ekstrim
dan merusak alur sejarah secara