Page 96 - coba Revisi Modul Organisasi dan Arsitektur Komputer_Neat
P. 96

Gambar 3. 9 Simbol AL N-bit






                  Gambar  3.9.  menunjukan  simbol  untuk  ALU  N-bit

                  dengan N-bit buah input dan output. ALU menerima

                  sinyal  kendali,  F,  yang  menentukan  fungsi  yang

                  dilakukan. Tabel 3.3. adalah daftar fungsi yang umum
                  dilakukan oleh ALU. Fungsi SLT (Set if Less Than)

                  digunakan untuk pembandingan magnitude.



                               Tabel 3.3. Tabel kebenaran Full Adder




                                           F2:0                 Fungsi


                                           000                A AND B


                                           001                  A OR B




                                           010                   A + B


                                           011           Tidak digunakan



                                           100               A AND B’



                                           101                 A OR B’



                                           110                   A – B



                                           111                     SLT





                                                                                                        86
   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101