Page 137 - Buku 11 BUKU PINTAR FIKIH, AKHLAK DAN ADAB
P. 137

6)  Mengenali  kekurangan  diri  dan  memper-
                        baikinya
                        Banyak sekali kekurangan dalam jiwa manusia,
                        di antaranya: ujub (kagum pada diri sendiri), rasa
                        bangga, banyaknya dosa dan pelanggaran, malas,
                        tamak,  rakus,  senang  dipuji,  marah  jika  dicela,
                        sibuk  memperindah  tampilan  lahiriah  tetapi
                        mengabaikan  kebersihan  batin,  serta  berbagai
                        kekurangan dan penyakit lainnya.


                        Seorang  Muslim  wajib  berusaha  memperbaiki
                        dirinya  dari  segala  kekurangan  tersebut,  hingga
                        jiwanya  menjadi  jiwa  yang  tenang  dan
                        mendorongnya  kepada  setiap  ketaatan  yang
                        mendekatkannya kepada Allah.


                   7)  Menyibukkan  diri  dengan  amal  untuk
                        akhirat
                        Barang siapa yang menyibukkan dirinya dengan
                        dunia  dan  melalaikan  akhirat,  maka  ia  akan
                        merugi  di  dunia  dan  akhirat.  Namun,  barang
                        siapa yang menyibukkan dirinya dengan akhirat,
                        maka  ia  akan  memperoleh  keberuntungan  di
                        dunia dan akhirat.


                        Rasulullah  Shallallahu  „alaihi  wa  sallam
                        bersabda:
                         ِ
                                    ِ
                          ِ
                                       َّ
                               ِ
                                                   هَ ةرخ ْ لآا تناك نم
                        ،وبْ لػق فِ هانغ وللا لعج ،وََّ ُ َ ِ  ِ  َ َ  ْ َ
                            َ
                                   َ ُ
                                          َ َ ُ
                                            َ
                                 ُ
                                        ِ
                                 ِ
                          نمو ،ةمغار يىو ايػنُْ دلا وتػتَأو ،وَ لَ شِ وَ ل عجْو َ
                              ٌ
                                             ْ
                                                  ُ َ ُ ْ ُ َََ
                                                   َْ
                                         َ َ
                                َ َ
                        ْ ََ
                                      َ
                                        137
   132   133   134   135   136   137   138   139   140   141   142