Page 17 - e book rev pakai - Salin
P. 17
Kemudian, identifikasi jenis-jenis perubahan entalpi standar dengan bantuan
pertanyaan berikut:
1. Tentukan besar perubahan entalpi jika:
a. Jumlah NH4Cl dalam reaksi 1) sebanyak 1 mol
b. Jumlah C2H5 dalam reaksi 2) sebanyak 1 mol
c. Jumlah NH3 dalam reaksi 3) sebanyak 1 mol
d. Jumlah HI dalam reaksi 4) sebanyak 1 mol
e. Jumlah NH4Cl dalam reaksi 5) sebanyak 1 mol
2. Tuliskan persamaan termokimia pembentukan, penguraian dan pembakaran
senyawa pada keadaan standar disertai perubahan entalpi yang sudah dihitung
berdasarkan pertanyaan nomor 1!
Jawablah pertanyaan tersebuut secara mandiri, kemudian simpulkan pengertian
dari perubahan entalpi pembentukan standar (∆H f), perubahan entalpi penguraian
o
o
o
standar (∆H d) dan perubahan entalpi pembakaran (∆H C).
Perdalam
Tunjukkan hasil kerjamu di Pengetahuan!
depan kelas!
Simakla video berikut
Diskusikan bersama guru untuk memperdalam Video 6.Prubahan Entalpi
Standar
dan temanmu! pengetahuanmu! WIN’S CHEMISTRY CLASS
Setelah melakukan kegiatan diskusi bersama guru dan temanmu, tentu kamu sudah
mengetahui bahwa perubahan entalpi satndar (∆H ) berdasarkan jenis reaksinya dibedakan
o
menjadi jenis-jenis ∆H standar. Simak penjelasan berikut untuk memahaminya!
o
Perubahan Entalpi Pembentukan Standar (∆H f)
Perubahan entalpi yang menyertai pembentukan 1 mol
senyawa dari unsur-unsurnya pada keadaan standar.
Jenis-Jenis Perubahan Perubahan Entalpi Penguraian Standar (∆H d)
o
Entalpi Standar
Perubahan entalpi yang menyertai penguraian 1 mol
senyawa menjadi unsur-unsurnya pada keadaan standar.
Perubahan Entalpi Pembakaran Standar (∆H C)
o
Perubahan entalpi yang menyertai reaksi pembakaran
sempurna 1 mol zat pada keadaan standar.
16