Page 13 - SPM Dinkes 2020
P. 13
E. ARAH KEBIJAKAN
Untuk mendukung Visi dan Misi RPJMD Kota Blitar 2016 – 2021
tersebut, Dinas Kesehatansesuai tugas pokok dan fungsinya menetapkan tujuan
dan sasaran perangkat daerah yang akan dicapai dalam jangka waktu 1 (satu)
sampai 5 (lima) tahun kedepan. Tujuan disusun dengan mengacu visi dan misi
Walikota serta didasarkan pada isu-isu strategis dan analisis lingkungan.
Sedangkan sasaran merupakan hasil yang akan dicapai secara nyata, spesifik,
terukur dalam kurun waktu yang lebih pendek dari tujuan, dalam kurun waktu
tertentu/tahunan secara berkesinambungan sejalan dengan tujuan.
Tujuan Renstra Dinas Kesehatan Kota Blitar pada tujuan RPJMD Kota
Blitar tahun 2016 – 2021 adalah Tujuan ke-1 pada Misi ke-4 yaitu
“Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat”.
Berdasarkan Tujuan ke-1 pada Misi ke-4 RPJMD Kota Blitar 2016-2021,
ditetapkan sasaran, strategi dan kebijakan Renstra Dinas Kesehatan Kota Blitar
untuk mewujudkan tujuan tersebut, selengkapnya sebagai berikut:
Evaluasi Standar Pelayanan Minimal Dinas Kesehatan Kota Blitar 2020 6