Page 190 - Dasar TKJ Kelas X
P. 190
Berikut ini langkah-langkah melakukan speed test.
a. Buka browser pada PC atau laptop masing-masing, kemudian ketikkan
speedtest.net pada kolom alamat browser.
Gambar 5.37 Tampilan Laman Web speedtest
Sumber: Arif Muttakin (2022)
b. Tunggu sampai muncul tampilan laman awal web speedtest.
c. Jalankan dengan cara memilih tombol GO.
Gambar 5.38 Proses Pengujian Kecepatan
Sumber: Arif Muttakin (2022)
176 Dasar-Dasar Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi untuk SMK/MAK Kelas X