Page 7 - E-Handout Jamur
P. 7
PETUNJUK PENGGUNAAN
Untuk membantu dalam mempelajari e-handout ini,
marilah kita pelajari dan pahami terlebih dahulu petunjuk
penggunaan e-handout :
1. Navigasi e-handout terdiri dari :
Halaman pertama Halaman terakhir
Halaman sebelumnya Halaman sesudahnya
Zoom Thumbnail
Search Setting audio
2.
Klik gambar untuk memperbesar gambar.
3. Klik subjudul pada daftar isi untuk
secara langsung menuju halaman
subjudul tersebut.
4. Proses belajar menggunakan e-handout ini dapat
dilakukan secara mandiri atau kelompok.
5. Langkah – langkah berikut ini perlu diperhatikan dan
diterapkan untuk belajar menggunakan e-handout ini,
yaitu :
a. Pahami setiap konsep dasar dan istilah penting dari
e-handout dengan pemahaman sendiri.
b. Baca literatur yang relevan lainnya untuk
memperkuat pemahaman kalian.
c. Tanyakan kepada guru atau diskusikan dengan teman
apabila terdapat hal yang kurang dipahami.
E-HANDOUT JAMUR vii