Page 8 - SEJARAH SUMPAH PEMUDA_FARUQ HASAN ASY'ARI
P. 8
Pendekatan : Saintifik
Metode : Tanya jawab, Diskusi, presentasi, dan penugasan.
Model : Problem Based Learning.
Sintaks model pembelajaran Problem Based Learning
(Arends, Richard, 2012: 411-414).
Tahapan Tingkah Laku Guru
Tahap 1 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran,
Orientasi siswa menjelaskan logistik yang dibutuhkan,
kepada masalah. memotivasi siswa agar terlibat pada
aktivitas pemecahan masalah yang
dipilihnya.
Tahap 2 Guru membantu siswa mendefinisikan
Mengorganisasi siswa dan mengorganisasikan tugas belajar yang
untuk belajar. berhubungan dengan masalah tersebut.
Tahap 3 Guru mendorong siswa untuk
Membimbing mengumpulkan informasi yang sesuai,
penyelidikan melaksankan eksperimen, untuk
individual dan mendapatkan penjelasan dan pemecahan
kelompok. masalah.
Tahap 4 Guru membantu siswa merencanakan dan
Mengembangkan dan menyiapkan karya yang sesuai seperti
menyajikan hasil laporan, video, dan model serta membantu
karya. mereka berbagi tugas dengan temannya.
Tahap 5 Guru membantu melakukan refleksi atau evaluasi
Menganalisis dan terhadap penyelidikan dan proses-proses yang
mengevaluasi proses mereka gunakan.
pemecahan masalah.
SEJARAH SUMPAH PEMUDA | viii