Page 14 - (Majalah Digital BERKELOK)
P. 14
B atik merupakan karya seni dengan motif yang indah dan dibuat
Sumber Gambar : https://images.app.goo.gl/1y6uEnGBVMNRVE4m6
melalui teknik menulis dengan lilin menggunakan canting. Suatu
karya batik dibuat dengan dipadukannya teknologi dan seni seperti
yang dilakukan para leluhur bangsa Indonesia.
Setiap kota di Indonesia mempunyai keunikan tersendiri pada motif
batiknya. Gresik adalah salah satu kota yang memiliki kearifan lokal berupa
batik yang dilestarikan oleh masyarakat Desa Giri, Kecamatan Kebomas,
Kabupaten Gresik. Batik tersebut diberi nama “Batik Korasi Giri”. Selain untuk
melestarikan kearifan lokal secara turun temurun, adanya batik korasi giri
ini memberikan wadah untuk meningkatkan kreativitas dan perekonomian
warga masyarakat Giri melalui UMKM.
Aku pernah
mendengarnya Edo,
Naura, apakah
Tetapi aku belum
kamu mengenal
pernah mempelajari
“Batik Korasi
lebih dalam lagi
Halo teman-teman, tadi aku
mendengar percakapn kalian Giri"?
seputar Batik Korasi GIri. Aku
tau tentang itu, jadi simak
penjelasan ku ya !
BERKELOK | IPAS |2024 12
U N I V E R S I T A S T R U N O J O Y O M A D U R A | F A K U L T A S I L M U P E N D I D I K A N | P G S D