Page 50 - E-Modul Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif Kelas X KD 3.9 dan 4.9
P. 50
E-Modul Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif Kelas X KD 3.9 dan 4.9
Berikut video cara penggunaan manometer AC:
https://www.youtube.com/embed/pjR08WkAGfE?feature=oembed
3. Pengukur Tekanan kompresi (Compression Tester)
Untuk mengukur tekanan kompresi silinder digunakan Compression tester. Alat
ini dibedakan menjadi pengukur tekanan kompresi untuk motor bensin dan
pengukur tekanan kompresi motor diesel. Manometer pada alat ini berfungsi
untuk menunjukkan besar tekanan kompresi silinder ketika dilakukan
pengukuran.
Gambar 3.5 Cara Menggunakan Compression Tester
Prosedur pengukuran tekanan kompresi dan pembacaan hasil pengukuran pada
compression tester adalah sebagai berikut :
Page 41