Page 17 - Microsoft Word - materi
P. 17

a.  Sampul Luar

                                          Sampul luar TA memuat secara berurutan kata skripsi, judul, logo

                                    standar UNM, nama mahasiswa, nama institusi dan tahun. Contoh sampul
                                    luar dapat dilihat pada Lampiran 6.

                                 b.   Halaman Judul

                                    Secara  umum,  halaman  judul  ini  memuat  unsur  yang  sama  dengan
                                    halaman sampul luar. Contoh halaman judul disajikan pada Lampiran 7.

                                 c.  Halaman Pengesahan
                                    Halaman  pengesahan  berisi  pernyataan  bahwa  Skripsi/Tesis/  Disertasi

                                    telah diujikan, yang ditandatangani oleh tim penguji dan disahkan oleh
                                    Dekan (untuk Skripsi) atau Direktur untuk (Tesis dan Disertasi). Contoh

                                    halaman pengesahan dapat dilihat pada Lampiran 8.

                                 d.  Halaman Pernyataan Keaslian
                                    Halaman ini berisi penyataan orisinalitas TA yang dihasilkan mahasiswa,

                                    yang  dimaksudkan  untuk  menghindari  terjadinya  plagiasi.  Contoh
                                    halaman pernyataan keaslian dapat dilihat pada Lampiran 9.

                                 e.  Halaman Persetujuan Publikasi untuk Kepentingan Akademik
                                    Halaman  ini  berisi  pernyataan  dari  mahasiswa  penyusun  TA  yang

                                    memberikan  kewenangan  kepada  UNM  untuk  menyimpan,  mengalih

                                    media/format-kan, merawat, dan mempublikasikan tugas akhirnya untuk
                                    kepentingan akademis. Artinya, UNM berwenang untuk memublikasikan

                                    suatu  TA  hanya  untuk  kepentingan  pengembangan  ilmu  pengetahuan,

                                    sedangkan  hak  cipta  (copyright)  tetap  pada  penulis.  Contoh  lembar
                                    persetujuan  publikasi  untuk  kepentingan  akademik  dapat  dilihat  pada

                                    Lampiran 10.
                                 f.  Halaman Moto (bila ada)

                                    Halaman ini berisi moto peneliti/penulis maksimal satu moto dan satu
                                    persembahan, yakni ungkapan pernyataan berupa motivasi positif yang

                                    dapat dibuat sendiri, ataupun mengutip kalimat motivasi dari seseorang
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22