Page 13 - E-MODUL FISMAT MATERI PERSAMAAN DIFERENSIAL BIASA
P. 13
1. Persamaan diferensial linear yaitu suatu bentuk
persamaan diferensial yang dapat ditulis dalam bentuk :
( ) ( ) ( ) ( ) ( )
Dimana
Jika koefisien ( ) ( ) ( ) konstan, maka
disebut persamaan linear dengan koefisien konstan, jika
tidak maka disebut persamaan linear dengan koefisien
variabel. Ciri-ciri persamaan diferensial linear yaitu
semua variabel dan turunan bagi adalah derajat
pertama, serta satu variabel bebas yaitu .
Jika ( ) maka disebut persamaan diferensial
homogen, jika tidak maka disebut persamaan diferensial
tak homogen.
2. Persamaan diferensial nonlinear yaitu suatu bentuk
persamaan diferensial yang tidak linear.
Contoh:
(PD linear homogen orde dua)
(PD nonlinear homogen orde dua)
11