Page 5 - E-BOOK GEOGRAFI MITIGASI DAN ADAPTASI KEBENCANAAN XI
P. 5

PETUNJUK BUKU











                1. Pelajari alur pembelajaran yang disajikan pada peta konsep.

                2. Pelajari uraian materi dengan sistematis dan cermat.

                3. Cermati  penjelasan  materi  mitigasi  dan  adaptasi  kebencanaan

                   melalui tambahan video dan gambar.

                4. Setelah  mempelajari  materi  yang  telah  disajikan,  bentuklah

                   kelompok dan mencermati tugas kelompok yang disajikan pada

                   E-Book  dalam  bentuk  video  lalu  lakukanlah  diskusi  dengan

                   teman ataupun guru.
                5. Setelah berdiskusi, Presentasikan hasil kerja kelompok di depan

                   kelas.

                6. Dilanjutkan dengan penjelasan materi Adaptasi Kebencanaan.

                7. Setelah  mencermati  materi,  terdapat  Quizizz  untuk  bahan

                   evaluasi siswa selama proses pembelajaran.








































                                                                                                            iv
         E-Book Mitigasi dan Adaptasi Kebencanaan Kelas XI IPS
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10