Page 5 - Anang (KETENUAN BAKU PENULISAN SKRIPSI)_Neat
P. 5

Rasulullah saw. pernah ditanya; “Wanita yang bagaimana yang paling baik?” Beliau
                        menjawab: “Jika dipandang (suami) ia menyenangkan, jika diperintah ia taat, dan ia

                        tidak  menyelisihi  suaminya  pada  sesuatu  yang  tidak  disukainya,  baik  dalam  diri
                        maupun harta” (HR. Ahmad)



                    D.  Elipsis

                        Elipsis  adalah  mengutip  bahan  yang  disingkat  dengan  menggunakan  titik-titik
                        sebagai pengganti tempat yang dihilangkan., titik tiga untuk bagian yang sedikit,

                        titik-titik beruntun sebaris untuk pengganti statemen satu alinea atau lebih.
                        Contoh:

                                                                                                     9
                           Dalam Kompilasi Hukum Islam Pasal 40 huruf c menyatakan sebagai berikut:

                               Dilarang melangsungkan perkawinan antara seorang pria dengan seorang
                               wanita karena keadaan tertentu;


                            a.  karena  wanita  yang  bersangkutan  masih  terikat  satu  perkawinan  dengan
                            pria lain;


                            b. seorang wanita yang masih berada dalam masa iddah dengan pria lain;


                            c. seorang wanita yang tidak beragama Islam.

                           Dijelaskan juga dalam pasal berikutnya yaitu pasal 44, bahwa... .


                               Kenyataan menunjukkan bahwa masyarakat yang menghendaki perkawinan
                        antar agama …. menempuh jalan mutasi agama terlebih dahulu walaupun untuk

                        sementara, artinya …. hanya untuk memenuhi persyaratan pencatatan perkawinan
                        di Kantor Urusan Agama. Seorang calon mempelai yang beragama lain melakukan

                        upacara  mutasi  agama  di  depan  pemuka  agama  setempat  kemudian  ….

                        perkawinannya ia kembali memeluk agamanya semula, mereka melakukan mutasi
                        agama  tersebut  semata-mata  untuk  ….  baik  dari  non  Islam  dan  Islam  maupun

                        sebaliknya dari Islam ke non Islam.


                               Menurut penelitian yang dilakukan oleh penulis, …. beberapa keluarga beda

                        agama dalam kehidupan masyarakat …., tetapi …. yang diwawancarai dan diambil



                        9 KompilasiHukum Islam,CV. NuansaAulia, Bandung, 2012
   1   2   3   4   5   6   7