Page 33 - agrovaria-Edisi-No-98-web
P. 33

PT SAL RAIH



            PENGHARGAAN CSR


               erusahaan perkebunan kelapa    oleh pemerintah dapat terlaksana   yang bersekolah dalam bentuk
            Psawit PT Sari Aditya Loka 1 (PT   guna meningkatkan kesejahteraan   beasiswa pendidikan formal (SD,
            SAL) mendapatkan penghargaan      sosial masyarakat, terutama yang   SMP, SMA & Perguruan Tinggi) dan
            atas CSR PT SAL yang peduli       berdekatan dengan PT SAL.        sekolah-sekolah persiapan serta
            terhadap permasalahan kesos                                        program keaksaraan fungsional.
            di Provinsi Jambi. Penghargaan    “Penghargaan ini juga merupakan   Selain itu, PT SAL juga membangun
            tersebut diserahkan oleh Gubernur   motivasi bagi kami untuk       fasilitas fisik maupun non-fisik yang
            Jambi, Fachrori Umar kepada       terus berkontribusi kepada       mendukung program tersebut.
            Community Development Officer     kesejahteraan masyarakat
            (CDO) PT SAL, Thresa Jurenzy.     sebagaimana komitmen             Dalam bidang ekonomi, PT SAL
                                              perusahaan yakni sejahtera       juga mengembangkan beberapa
            Acara tersebut dilaksanakan       bersama bangsa,” lanjutnya.      program. “Berbagai usaha untuk
            dalam rangka bulan bakti                                           meningkatkan status perekonomian
            kesetiakawanan sosial serta       Sebagaimana diketahui, PT SAL    dengan cara meningkatkan
            menumbuhkembangkan                telah melaksanakan kegiatan CSR   alternatif pendapatan SAD melalui
            kesetiakawanan sosial guna        yang berkaitan langsung dengan   program: bantuan rutin beras dan
            membantu mengatasi dan            Suku Anak Dalam di Kabupaten     sembako, agricultural learning
            menangani masalah sosial. Hari    Sarolangun dan Merangin. Anak    center, peternakan lele, peternakan
            kesetiakawanan Sosial Nasional    usaha PT Astra Agro Lestari Tbk   ayam, dan penanaman jernang,”
            juga bertujuan untuk menggali     tersebut mengembangkan 3         ungkap Thresa.
            potensi sember kesejahteraan      program besar yakni Pendidikan,
            sosial untuk berpartisipasi dalam   Kesehatan, dan Ekonomi.        Pada bidang kesehatan, Bentuk
            penanganan masalah sosial.        Semua program tersebut           kegiatan yang dilakukan adalah
            Dengan demikian, diharapkan       dilaksanakan untuk membantu      penyuluhan PHBS, Posyandu,
            terbangun sinergi dalam           komunitas adat terpencil agar    pemeriksaan ibu hamil, pelayanan
            pembangunan sosial di Propinsi    dapat mendapatkan akses          KB, Pengobatan, dan pemberian
            Jambi.                            terhadap pendidikan, kesehatan,   makanan tambahan. “Semua
                                              dan ekonomi dengan baik.         kegiatan tersebut dapat dinikmati
            Thresa menyampaikan ucapan        “Kami ingin Suku Anak Dalam      masyarakat SAD secara gratis,”
            terima kasih kepada Pemerintah    dapat memenuhi kebutuhannya      ungkapnya.
            Provinsi Jambi yang telah         dengan baik dan layak,” ungkap   Pada kesempatan itu juga, PT SAL
            mengapresiasi program-program     wanita yang telah 9 tahun        memberikan 2 kursi roda untuk
            yang telah dilaksanakan oleh      mengembangkan program CSR        penyandang disabilitas. (*)
            PT SAL. “Kami sangat bersyukur    pada SAD.
            atas apresiasi Pemprov Jambi
            kepada kami,” ungkapnya. Ia       Dalam bidang pendidikan, PT
            berharap, sinergi yang diharapkan   SAL telah memfasilitasi anak SAD                Wawan Dinawan


                                                                                   AGROVARIA  -  Edisi No. 98 Tahun 2020  33
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38