Page 6 - MODUL HAJI ZAKAT WAKAF
P. 6
2. Zakat maal meliputi :
No. Nama Barang Nisobnya Zakatya Haul
1. Emas 20 dinar (93,6 2.5 % 1 tahun
gram )
2. Perak 200 dirham (672 2,5 % 1 tahun
gram )
3. Uang kontan Senilai emas 2,5 % 1 tahun
4. Harta perniagaan Senilai emas 2,5 % 1 tahun
5. Sap/kerbau 30 s/d 39 1 ekor anak sapi 1 tahun
sapi/kerbau umur 1 tahun
40 s/d 59 1 ekor sap/kerbau
sap/kerbau umur 2 tahun
6. Kambing/domba 40 s/d 120 ekor 1 ekor 1 tahun
121 s/d 200 ekor 2 ekor
7. Petanian/perkebunan 1.350 kg gabah 5 % dg. Irigasi Tiap panen
atau 750 kg bayar.
beras 10 % dg. Irigasi air
hujan
PENGELOLAAN ZAKAT DI INDONESIA.
Untuk kepentingan pengumpulan, pengelolaan dan pembagian zakat di
Indonesia dilakukan oleh Badan Amil Zakat ( BAZ ) atau Lembaga Amil Zakat ( LAZ
) yang dibentuk masyarakat dan pemerintah.
RANGKUMAN
Zakat artinya suci, tumbuh subur dan berkembang.
Menurut syariat Islam zakat adalah menyerahkan sebagian harta tertentu untuk
diberikan kepada mustahik.
Zakat ada dua yaitu zakat fitrah dan zakat maal.
Pengumpulan, pengelolaan dan pembagian zakat dilakukan oleh Badan Amil
Zakat atau Lembaga Amil Zakat bersama masyarakat muslim.
Tugas 1.
1) Pak H. Hasan memiliki anggota keluarga terdiri dari bu Hj. Hasan, 2 putra, 3 putri
dengan seorang pembantu. Pada malam ke 28 Romadlon lahir anak yang ke 6
dari pasangan pak H. Hasan dan bu Hj. Hasan.
Pertanyaan : Berapa zakat fitrah yang harus dibayarkan oleh pak H. Hasan ?
2) Tahun ini paman panen :
a. Jagung dengan hasil bersih seberat 3000 kg (150)
b. Kacang dengan hasil bersih seberat 800 kg (40)
c. Cabe dengan hasil bersih seberat 20 kg (1)
d. Kedelai dengan hasil bertsih seberat 22500 kg (1125)