Page 22 - E-MODUL PENDEKATAN SCIENCE ENVIRONMENT TECNOLOGY AND SOCIETY MATERI LARUTAN PENYANGGA
P. 22

Basa Lemah                                       Asam Konjugasi





                                           Syarat campuran buffer basa:

                  1. Larutan basa lemah dengan asam konjugasinya

                  NH  Cl  merupakan  asam  konjugasi  dari  NH  OH  karena  sama-sama
                                                                         4
                     4
                                     +
                  memiliki ion NH   , yang sama dengan basa lemah (NH  OH)
                                                                                 4
                                    4
                  2. Asam konjugasi yang terbentuk berasal dari sisa asam kuat
                  NH Cl  merupakan  asam  konjugasi  yang  terbentuk  dari  sisa  asam  kuat,
                     4
                                              -
                  yang berasal dari ion Cl   yang merupakan ion dari asam kuat (HCl)
                  Larutan NH  OH + NH  Cl merupakan larutan penyangga karena disusun
                               4
                                           4
                  oleh larutan basa lemah dan garamnya yang berasal dari asam kuat.


             Contoh lain larutan penyangga (buffer) basa:













                                                 Ayo Praktikum!







                                       "Percobaan Larutan Penyangga"

              Tujuan :     1. Untuk  mengetahui  pengaruh  penambahan  asam  dan  basa

                             terhadap larutan penyangga.
                        :  2. Untuk  mengidentifikasi  perubahan  warna  pada  larutan
                             penyangga setelah penambahan asam ataupun basa.









                                                                                                                9
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27