Page 4 - BUKU DIGITAL 3
P. 4

Esesmen Sikap.
                                  Asesmen sikap didasarkan pada hasil refleksi sikap peserta didik dan pengamatan
                                  guru pada saat bermain sepak bola dalam bentuk bertanding dengan menggunakan
                                  lembar kerja LK 6b dan pengamatan guru  pada saat proses pembelajaran.



                                 ▪  Melatih peserta didik untuk berperan aktif dalam mengevaluasi pembelajaran
                                    mereka dan memikirkan bagaimana cara mereka dapat memperbaiki diri.




             Refleksi





                                 ▪  Kegiatan pemberian umpan balik atau penilaian dari siswa terhadap guru setelah
                                    mengikuti serangkaian proses belajar mengajar dalam jangka waktu tertentu.

                                 1.  Kegiatan Remedial
                                    Diberikan  bagi    peserta    didik  yang    capaian  belajarnya  masih  rendah,  dalam
                                    menguasai gerak senam lantai.  dengan melakukan latihan, gerak spesifik senam
                                    lantai (gerak keseimbangan, gerak berguling dan gerak berguling lenting)  yang
                                    belum dikuasai.








             Remidial dan
             Pengayaan






                                 2.  Kegiatann Pengayaan
                                    Diberikan  pada  peserta  didik  dengan  capaian  tinggi  agar  mereka  dapat
                                    mengembangkan potensinya secara optimal dalam bermain sepak bola.
   1   2   3   4   5   6   7   8