Page 418 - 100 Cerita Rakyat Nusantara
P. 418

Tiga pemuda tersebut menjalankan tugasnya masing-
               masing dengan baik, sampai akhirnya mereka bertiga

               menjadi penguasa di wilayah yang mereka garap.
                  Ladang milik I Lauase menghasilkan banyak tanaman
               palawija, sedangkan wilayah yang digarap oleh I Lauwella
               dan I Labuqang pun menjadi pelabuhan sebagai pusat

               perdagangan.
                  Karena keberhasilan mereka, mereka lalu bersepakat
               untuk menyatukan ketiga wilayah mereka. Mereka
               menamai wilayah itu Pallayarang Tallu. Artinya adalah

               tiga tiang layar.







































                                                                                       415
   413   414   415   416   417   418   419   420   421   422   423