Page 12 - E-MODUL SISTEM PERIODIK UNSUR BERBASIS CHEMO-EDUTAINMENT
P. 12

10. Dengan diberikan nama unsur beserta nomor atomnya peserta didik menganalisis

                            kecenderungan energi ionisasi dalam satu golongan dan periode dengan benar.

                        11. Dengan diberikan data peserta didik mampu menganalisis kecenderungan energi
                            ionisasi dalam satu golongan dan periode dengan benar

                        12. Peserta didik  mampu menentukan kecenderungan sifat logam dan non logam

                            dalam periodik dalam periode dengan benar
                        13. Peserta didik  mampu menyebutkan sifat-sifat  periodik  unsur logam dan non

                            logam dengan benar
                        14. Dengan  diberikan  nama  unsur  dan  nomor  atomnya  peserta  didik  mampu

                            menganalisis hubungkan sifat keperiodikan unsur terhadap sifat logam dan non
                            logam dalam satu periode dengan benar

                        15. Peserta  didik    mampu  menganalisis  kereaktifan  unsur/senyawa  logam  dalam

                            suatu golongan



                         C.    Pemahaman Bermakna

                         Setelah  mengikuti  pembelajaran  ini,  peserta  didik  mengetahui  perkembangan

                         Sistem Periodik Unsur dan pentingnya mengetahui susunan dalam Sistem Periodik
                         Unsur.




                         D.    Pertanyaan Pemantik

                         1.  Apa dasar penyusunan unsur-unsur pada tabel periodik?
                         2.  Sifat apa saja yang menunjukkan keteraturan unsur-unsur dalam sistem periodik?
















         Dahniar Nat     alia Sipayung – Dr. Jamalum Purba, M.Si

                                                                                                     xi
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17