Page 11 - elektronik modul matematika
P. 11
Menjumlahkan dua pecahan campuran
Menjumlahkan dua pecahan campuran dapat dilakukan dengan cara yaitu :
- Mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa
- Menyamakan penyebut kedua pecahan tersebut
- Melakukan operasi hitung penjumlahan.
Contoh : Penyelesaian :
1
3
5
1
1
9
7
1
1 + 2 = ⋯ 1 + 2 = + = + 14 = 23 = 3
2 3 2 3 2 3 6 6 6 6
Video 2
Penjumlahan pecahan campuran dengan Bilangan Asli
Penjumlahan pecahan campuran dengan bilangan asli dapat dilakukan dengan menjumlahkan
langsung bilangan aslinya. Bilangan pecahannya tetap.
Contoh Penyelesaian
2
2
2
2
5 + 3 =… 5 + 3 = (5 + 3) + = 8
5 5 5 5
10