Page 4 - Katalog Digital_Neat
P. 4

Catalogue Heritage Kolonial Surabaya



           Awal Mula Surabaya



                  Surabaya  merupakan kota yang

           terletak di  pantai utara pulau Jawa.

           Surabaya sejak lama telah menjadi dae-

           rah perdagangan yang berkembang.

           Kota-kota di pulau jawa yang sebelum

           masa kolonial dapat dikelompokkan

           dalam  dua tipe yaitu kota perdagan-

           gan di daerah pantai dan kota kerajaan

           di pedalaman yang bersifat agraris.

           Kota Surabaya didirikan oleh Ker-

           tanegara    pada     tahun    1275    seb-

           agai tempat pemukiman baru un-

           tuk para prajuritnya yang berhasil

           menumpas pemberontakan Kanuruhan.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9