Page 66 - BUKHO GPI PAPUA (EDISI MARET - MEI 2024) - Ipen Anon
P. 66

d.  Yesus menghendaki murid-murid menerima “Pekerjaan Roh” (ayat 22)

                       “Ia mengembusi mereka dan berkata kepada mereka, “Terimalah Roh
                       Kudus”. Perkataan Yesus ini merupakan sebuah kuasa ilahi yang benar-

                       benar diterima oleh para murid untuk siap melaksanakan misi Allah di

                       tengah-tengah  tantangan  yang  diharus  mereka  hadapi.  Sebab  dari

                       semua itu mereka telah dilengkapi oleh kuasa Roh Kudus dan mereka

                       tidak  akan  pernah  takut  sebab  penyertaan  Yesus  melalui  Roh  Kudus
                       selalu bersama-sama dengan mereka.

                 e.  Yesus menghendaki murid-murid menerima “Firman Keselamatan” (ayat

                    23)

                       Tidak  ada  seorang  pun  yang  mempunyai  kuasa  untuk  mengampuni
                       dosa orang lain. Kuasa untuk mengampuni atau menahan dosa ada

                       dalam  Firman  keselamatan.  Tuhan  mengampuni  ketika  manusia

                       merespon  dengan  pertobatan  dan  iman.  Ayat  ini  sejajar  dengan

                       perkataan  Yesus  kepada  Petrus  tentang  kunci  Kerajaan  Surga  (lihat
                       Matius  16:19).  Kata  pengampunan  dipercayakan  kepada  orang

                       beriman, untuk itu Yesus mau agar para murid saat melaksanakan misi

                       Allah mereka harus berpegang teguh kepada kata “hal mengampuni”

                       supaya  firman  keselamatan  yang  telah  diterima  oleh  mereka  tidak
                       menjadi sia-sia.



               3. APLIKASI

                  a.  Yesus  bangkit  dari  kematian-Nya  Yesus  menunjukkan  bahwa  diri-Nya
                      berkuasa atas maut dan kehidupan. Tidak ada yang tidak mungkin bagi

                      Allah.  Bahkan  kematian  pun  tidak  dapat  menghentikan  kuasa-Nya.

                      Kuasa  Tuhan  mampu  menebus  batas  kemustahilan,  Yesus  mampu

                      membuat  mujizat  yang  besar  dengan  kuasa-Nya.  Yesus  mampu

                      melakukan perbuatan-perbuatan yang ajaib. Yesus adalah Allah yang
                      hidup.

                  b.  Kuasa  ajaib  Yesus  juga  akan  terjadi  dalam  kehidupan  kita  saat  kita

                      percaya  penuh  kepada-Nya.  kebangkitan  Yesus  adalah  merupakan



                                                 BULETIN KHOTBAH MINGGU GPI PAPUA (EDISI MARET – MEI 2024)  66
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71