Page 13 - punya bbyyyyy
P. 13

Beberapa langkah dalam menyusun menu makanan seimbang antara lain:
              1. Gunakan berbagai jenis makanan dari aneka kelompok makanan utama.
             2. Susun rencana dari jauh-jauh hari dan pertimbangkan waktu memasak yang
               tersedia.
             3. Hindari memasak makanan yang terlalu rumit, terutama jika waktu memasak
               terbatas.
             4. Pastikan menu makanan mengandung gizi seimbang, termasuk karbohidrat,
               protein, lemak, vitamin, dan mineral.



                Dalam  menyusun  menu  makanan  seimbang,  penting  untuk  memperhatikan
            kecukupan gizi, variasi, dan ketersediaan bahan makanan serta peralatan untuk
            mengolah  makanan.  Selain  itu,  mengatur  porsi  makanan  seimbang  juga
            merupakan langkah penting dalam menyusun menu yang sehat dan bergizi.

































































                                                               ii | Bahan Ajar Pertemuan 1 | Zat Makanan
   8   9   10   11   12   13   14