Page 21 - E-MODUL MATH
P. 21

C.  Aplikasi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel dalam Kehidupan Sehari-hari
                    Salah  satu  manfaat  SPLDV  dalam  matematika  khususnya  menentukan  koordinat
                titik potong dua garis, menentukan persamaan garis, menentukan konstanta-konstanta
                pada  suatu  persamaan.  SPLDV  juga  bermanfaat  untuk  memcahkan  masalah  dalam

                kehidupan  sehari-hari  diantaranya  mengenai  angka  dan  bilangan,  umur,  uang,
                investasi, ukuran, harga sembako dan lain-lain.
                    Untuk  menyelesaikan  permasalahan  sehari-hari  yang  memerlukan  penggunaan
                SPLDV,  maka  langkah  pertama  yang  harus  dilakukan  adalah  menyusun  model
                matematika  dari  masalah  tersebut.  Data  atau  informasi  yang  didapatkan  dari  suatu
                persoalan kemudian diterjemahkan ke dalam satu atau beberapa PLDV. Selanjutnya,
                penyelesaian dari SPLDV digunakan untuk memecahkan permasalahan tersebut.
                Contoh:

                1)  Dua  tahun  yang  lalu  seorang  laki-laki  umurnya  6  kali  umur  anakya.  18  tahun
                    kemudian  umurnya  menjadi  dua  kali  umur  anaknya.  Berapakah  umur  masing-
                    masing dari mereka sekarang!
                   Penyelesaian:
                   Misalkan:      Umur ayah = x tahun
                                  Umur anak = y tahun

                   Maka:

                                         ….. (1)

                                         ….. (2)
                   Eliminasi   pada persamaan (1) dan (2)

                                _


                   Substitusikan nilai       ke dalam persamaan (1)





                   Jadi, umur masing-masing dari mereka yaitu:
                   Ayah = 32 tahun
                   Anaknya = 7 tahun









              E-Modul Matematika                                             Untuk SMP Kelas VIII      20
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26