Page 46 - E-Modul Interaktif Kimia Materi Bentuk molekul_Neat
P. 46

KIMIA




                            Karena tingkat energi 3d cukup dekat dengan tigkat energi 3s dan 3p, elektron-
                            elektron 3s dan 3p dapat dieksitasikan ke dua dari obital 3d.


                                          ↿       ↿   ↿  ↿       ↿    ↿               →  Keadaan tereksitasi
                                          3s          3p               3d

                            Pencampuran orbital 3s, tiga orbital 3p, dan dua orbital 3d menghasilkan enam
                                            3 2
                            orbital hibrida sp d .
                                                       ↿    ↿   ↿  ↿  ↿  ↿

                                                            orbital sp d
                                                                     3 2
                            Berdasarkan hibridisasi di atas menunjukkan bahwa orbital yang terlibat adalah

                            orbital s, tiga orbital p dan dua orbital d, sehingga jenis hibridisasi dari molekul
                                                    3 2
                            SF6 adalah hibridisasi sp d .


                                Latihan Soal


                                  Tentukan  keadaan  hibridisasi  atom  pusat  dalam  molekul  berikut,
                               gambarkan proses hibridisasinya dan tentukan pula geometri molekulnya!

                               a.  HgCl2
                               b.  AlI3

                               c.  PF3



                                Rangkuman



                                 ❖  Hibridisasi  adalah  percampuran  dari  sedikitnya  dua  orbital

                                    atom yang tidak setara. Misalnya orbital s dan p. Jadi, orbital
                                    hibrida bukanlah orbital atom yang asli.

                                 ❖  Jumlah orbital hibrida yang dihasilkan sama dengan jumlah

                                    orbital atom asli yang terlibat dalam proses hibridisasi.

                                 ❖  Hibridisasi  membutuhkan  energi,  tetapi  sistem  memperoleh
                                    kembali energi ini selama pembentukan ikatan
                                 ❖  Ikatan kovalen dalam molekul dan ion poliatomik terbentuk

                                    akibat  tumpang  tindih  orbital-orbital  hibrida,  atau  orbital
                                    hibrida dengan orbital yang tidak terhibridisasi.



                                                                                  Bentuk Molekul     30
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51