Page 397 - BUKU GELORA KATA KATA FAHRI HAMZAH
P. 397

FAHRI HAMZAH
                                       GELORA KATA-KATA
                                       SEPUTAR DEMOKRASI
                                       DAN MUSUH-MUSUHNYA


                  Saya sudah pernah menulis beda arti kata OTT dan TT
                  berdasarkan banyak pandangan pakar.


                  Bermodal pergaulan sebagai mantan pimpinan komisi

                  hukum DPR saya mendapat akses yang cukup valid.


                  Suatu hari saya duduk panjang dengan profesor Laica
                  Marzuki mantan wakil ketua MK dan juga MA. Beliau
                  cerita kontradiksi itu.


                  Bahkan beliau menceritakan naskah-naskah bahasa

                  Belanda yang mendefinisikan istilah heterdaad atau
                  tertangkap tangan.


                  Saya juga sering duduk dengan bapak almarhum Adnan
                  Buyung Nasution atau ABN TERKAIT ISU HAM DI KPK.


                  Ini ada artikel bagus dari kantor pengacara ABN:
                  TERTANGKAP TANGAN | Adnan Buyung Nasution And
                  Partners https://t.co/P3YP2jbiVb














                                            390
   392   393   394   395   396   397   398   399   400   401   402