Page 238 - BUKU EMPAT - DPR RI MASA ORDE BARU: MENGUATNYA PERAN NEGARA 1967-1997
P. 238
SEABAD RAKYAT INDONESIA
BERPARLEMEN
Propinsi Daerah Tingkat I Timor-Timur memperoleh 5 orang wakil
dalam DPR periode 1977-1982. 360 orang Anggota DPR tersebut di atas
diresmikan keanggotaan DPR nya berdasarkan Keputusan Presiden
No. 103/M/1977 tanggal 19 September 1977.
Seratus orang Anggota DPR yang diangkat tersebut di atas
diresmikan keanggotaan DPR nya berdasarkan keputusan Presiden
No. 104/M/1977. Ketika Anggota-anggota DPR hasil Pemilihan Umum
tahun 1977 diambil sumpahnya pada tanggal 1 Oktober 1977, seluruhnya
baru berjumlah 456, sedangkan empat orang Anggota lainnya menyusul
kemudian. Seorang Anggota diambil sumpahnya pada tanggal 16
Agustus 1978 berdasarkan Keputusan Presiden No. 110/M/1977 tanggal
21 September 1977 dan tiga orang Anggota lainnya diambil sumpahnya
pada tanggal 31 Januari 1979 berdasarkan Keputusan Presiden No. 173i’.
Vl:1978 tanggal 7 September 1978.
4.3.2.. Pergantian Anggota Antar Waktu.
Sampai dengan 11 September 1982 Anggota yang berhenti antar
waktu dan meninggal dunia berjumlah 70 orang. Perinciannya adalah
sebagai berikut.
1. Fraksi Persatuan Pembangunan 12 orang
2. Fraksi Karya Pembangunan 37 orang
3. Fraksi Partai Demokrasi Indonesia 9 orang
4. Fraksi ABRI 12 orang.
Dari 70 Anggota yang berhenti antar waktu tersebut, termasuk
di antaranya:
Keterangan: • Ketua DPR-RI H. Adam Malik tahun 1978 telah terpilih
Jenderal TNI Daryatmo sedang
diambil sumpahnya oleh Wk. menjadi Wakil Presiden RI, dengan Ketetapan MPR Nomor
Ketua K.H.Masjkur sebagai XI/MPR/1978.
Anggota DPR-Rl dari Fraksi • Empat orang Anggota DPR,-RI yang diangkat menjadi
ABRI menggantikan Abdul Gafur
pada tanggal 9 Mei 1978. Menteri-menteri Muda dalam Kabinet Pembangunan III,
Ia kemudian dipercaya sebagai yaitu:
Ketua DPR-RI menggantikan a. Martono - Menteri muda Urusan Transmigrasi.
Adam Malik yang diangkat
sebagai Wakil Presiden b. Ny. Lasiah Sutanto. SH Menteri Muda Urusan Peranan
Wanita.
c. Drs Cosmas Batubara – Menteri Muda Urusan Perumahan
Rakyat.
d. Dr. Abdul Gafur - Menteri Muda Urusan Pemuda.
• Piola Isa. SH dari Fraksi ABRI pada tahun 1979, Agus Djamili,
dpr.go.id 234
Bab IV.indd 234 11/21/19 18:13