Page 76 - MAJALAH 217
P. 76

W I S ATA











                                                                                                                               FOTO: AGUNG

















                    Masjid Agung Palembang.
                                                                                                                   FOTO: IST/AHA
                            Sehari di Kota Wong Kito Galo




                  Palembang adalah                            ntuk memulai              Setelah mengisi perut, kita dapat
                  bukti bahwa                                 perjalanan singkat     berjalan kaki kurang dari 15 menit
                                                              selama sehari di
                                                                                     menyusuri kali kecil di samping Kantor
                  kosmopolitanisme itu                        kota ini, bolehlah     Wali Kota Palembang yang bermuara ke
                  nyata di Nusantara.              Umengawali sarapan                Sungai Musi. Sungai besar ini di pagi hari
                  Bumi Sriwijaya                    Mi Celor di Pasar Ilir. Banyak yang   menyuguhkan pemandangan Jembatan
                                                    menilai mi ini ialah perpaduan
                                                                                     Ampera, monumen kebanggaan wong
                  ini menyuguhkan                   budaya China dan Palembang. Mi   kito galo, dan keriuhan di bawahnya
                  perpaduan budaya                  Celor merupakan mi yang diseduh   yang dilalui berbagai kapal.
                  dari Palembang, Jawa,             atau ‘dicelor’ dengan menggunakan   Kuto Besak
                                                    air panas dan disajikan dengan
                  Tiongkok, Arab, hingga            kuah santan plus kaldu udang.       Sungai Musi jadi saksi kejayaan
                  Eropa yang terlihat dari          Mi ini juga disajikan dengan irisan   Palembang yang menjadi bandar
                  makanan, bangunan,                udang rebus, telur rebus, bawang   perdagangan sejak era Sriwijaya hingga
                                                    goreng gurih, daun kucai, sekaligus
                  dan lanskap kotanya.              rebusan kecambah.                Kesultanan Palembang, sampai akhirnya
                                                                                     takluk di tangan kolonial Belanda. Tak





















                  Sungai Musi.                                                                               FOTO: AGUNG


                  76 76     P ARLEMENT ARIA           EDISI  217        TH. 2023
                         PARLEMENTARIA      EDISI 217      TH. 2023
   71   72   73   74   75   76   77   78   79   80