Page 76 - MAJALAH 212
P. 76
WISA T A
Perjalanan Sehari pantai dengan ketinggian 55-60
mdpl. Sehingga, para wisatawan
yang berhasil mencapai puncak bisa
Nikmati Pesona melihat sisi lain berupa berbagai
wajah Nusa Tenggara Barat.
Ditemani dengan hangat matahari
yang pelan-pelan terbangun serta
Lombok Tengah hilir angin sepoi yang membelai
telinga hingga rambut di kepala,
Bukit Merese menjadi lokasi yang
tepat untuk para wisatawan memulai
petualangan di Nusa Tenggara
Terbentang luas di atas tanah sabana yang terik, Barat nan cantik. Dalam satu waktu,
para wisatawan bisa menyaksikan
terselip paduan modernitas ciptaan manusia dengan pemandangan pantai Tanjung Aan,
keindahan alam ciptaan Tuhan. Kolaborasi modernitas Pantai Kuta Lombok dan Pantai Seger.
Selain itu, Bukit Merese
dan keindahan alam mampu menghadirkan terkenal dengan hamparan padang
ruang nostalgia mimpi para pembalap sekaligus rerumputan yang membentang
menawarkan ruang rehat dari segala kepenatan isi sepanjang mata memandang.
kepala manusia kota besar. Inilah yang membuat bukit tersebut
bernama Merese. ‘Merese’ diambil
dari kata merisik yang artinya gundul.
ukit Merese, Sirkuit Barat. Berjarak sekitar 14,6 kilometer Walaupun hanya padang rumput,
Mandalika, dan Pantai dari Bandara Internasional Lombok, wisatawan bisa sangat leluasa
Kuta Mandalika tiga destinasi ini menjadi lokasi wisata mengeksplor setiap sisi bukit.
berlokasi di Kecamatan yang wajib untuk dikunjungi oleh Tentu, aktivitas eksplorasi
B Pujut, Kabupaten para wisatawan lokal dan wisatawan tidak berat karena sepanjang
Lombok Tengah, Nusa Tenggara mancanegara. menuju puncak Bukit Merese tidak
Mengawali hari dengan terlalu terjal. Berbagai kalangan
mengayunkan langkah kaki mendaki wisatawan dari berbagai usia bisa
Bukit Merese di pagi hari, menjadi mendaki dengan treking singkat dari
pilihan terbaik. Letak Bukit Merese sekitar Pantai Aan yang memang
cukup menjorok dekat dengan bersebelahan dengan bukit.
76 PARLEMENTARIA EDISI 212 TH. 2022