Page 11 - MAJALAH 218
P. 11
L APORAN UT AMA
ada pembekalan hal-hal teknis karena
menurutnya banyak calon jemaah
yang menjadikan keberangkatan kali
ini sebagai pengalaman pertama
kali ke luar negeri, bahkan pertama
kali naik pesawat dan pertama kali
menginap di hotel.
“Ada 62.879 lansia, kami mohon
petugas-petugas hajinya harus
memahami psikologi lansia. Mohon
ada waktu untuk memberikan
manasik lebih kepada hal-hal bersifat
teknis. Jangan sampai ada jemaah haji
FOTO: RUNI/NR
Anggota Komisi VIII DPR RI Maman Imanulhaq.
Kami juga
haji menghadap Baitullah,” ujar politisi menyarankan kepada
Partai Golkar dari Dapil Sumatera BPKH agar melakukan
Ada 62.879 lansia, Barat II itu. kontrak Hotel 10 atau
kami mohon petugas- Perhatian Ekstra Bagi 20 tahun sehingga
petugas hajinya harus Lansia dari sisi akomodasi
memahami psikologi Anggota Komisi VIII DPR RI dari dapat ditekan untuk
lansia. Mohon Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa, ke depan.
ada waktu untuk Maman Imanulhaq meminta
kepada Kementerian Agama agar
memberikan manasik memperhatikan dan memberikan
lebih kepada hal-hal pendampingan kepada calon jemaah Achmad
Anggota Komisi VIII DPR RI
bersifat teknis. haji lanjut usia. Selain itu, ia berharap
Maman Imanulhaq
Anggota Komisi VIII DPR RI
H/2022 M mencapai 90,45 atau pada
taraf sangat memuaskan.
“Bertitik tolak pada hasil survei
atau hasil index yang didapatkan oleh
Kementerian Agama, pelaksana haji
pada 2022 hampir sempurna. Kami
berharap bahwa hasil survei atau
indeks itu tetap dipertahankan, dalam
arti kata mutu pelayanan dalam
pelaksanaan ibadah haji ini walaupun
komposisinya berkurang tetap
dipertahankan karena merupakan
kewajiban bagi kita semua untuk FOTO: RUNI/NR
menyenangkan, membuat nyaman
untuk membahagiakan calon jemaah
Anggota Komisi VIII DPR RI Achmad.
11
TH. 2023 EDISI 218 PARLEMENTARIA 11