Page 30 - LOGIKA MATEMATIKA OKE
P. 30
E-Modul Logika Matematika ntuk SMK Kelas XI
4. Biimplikasi
a. Pengertian Biimplikasi
Biimplikasi (implikasi dua arah) merupakan
kalimat majemuk yang disusun dari
pernyataan dan pernyataan menjadi sebuah
kalimat “ jika dan hanya jika ” yang
dinotasikan dengan " ⟺ ". Oleh karena
biimplikasi merupakan implikasi yan berlaku
dua arah, dapat juga dituliskan dalam bentuk
“( ⇒ ) ∧ ( ⇒ )". Dengan demikian,
merupakan anteseden bagi konsekuen dan
merupakan anteseden bagi konsekuen . Nilai
kebenaran kalimat majemuk biimplikasi dapat
dilihat pada tabel 1.5
Tabel 8 Tabel kebenaran biimplikasi
⟺
B B B
B S S
S B S
S S B
2022, Pendidikan Matematika, FKIP Universitas Peradaban
27