Page 164 - TEKNOLOGI MATERIAL DAN MEKANIK
P. 164

Dilihat dari posisi penempatannya,Chill ini dibedakan menjadi :
                                  •  Chill dalam
                                  •  Chill luar

                           a.  Chill dalam

                               Chill dalam ialah chill yang ditempatkan dibagian dalam , biasanya dibagian sudut
                               pertemuan antara dua sisi dimana pada begian ini ketebalan bahan menjadi berbeda
                               dengan ketebalan pada dinding yang lainnya, Chill dalam dibuat dari besi berbentuk
                               bulat atau segi empat  atau batang bulat  dengan lilitan, atau dapat dibedakan
                               menjadi dua macam yaitu Chill batang atau Chill Jarum dan Chill batang dengan
                               lilitan. (lihat gambar).

                               •  Chill batang atau Chill jarum















                                                    Gambar  11.64  Chill batang (Chill Jarum)


























                                       Gambar 11.65  Menentukan ukuran diameter Chill batang (Chill Jarum)

                                  Ukuran diameter chill dengan menggunakan formulasi berikut :

                                                    d = 1/4(T1 + T2).........(mm)

                                                                                                       154
   159   160   161   162   163   164   165   166   167   168   169