Page 29 - PANDUAN SKILLS LAB KMB Volume 2
P. 29

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL (SPO)
                                           BILAS LAMBUNG/KUBAH LAMBUNG

                   A.  Jenis Kompetensi
                       Bilas lambung/kubah lambung
                   B.  Tujuan Bilas Lambung/Kubah Lambung
                       1.  Membuang racun yang tidak terabsorbsi setelah racun masuk saluran pencernaan
                       2.  Mendiagnosa perdarahan lambung
                       3.  Membersihkan lambung sebelum prosedur endoscopy
                       4.  Membuang cairan atau partikel dari lambung
                   C.  Pengkajian
                       Pengkajian harus berfokus pada :
                       1.  Instruksi dokter tentang tipe slang dan penggunaan slang
                       2.  Ukuran slang yang digunakan sebelumnya
                       3.  Riwayat masalah sinus dan nasal
                       4.  Distensi abdomen, nyeri atau mual
                   D.  Persiapan Alat
                       1.  Baki berisi selang NGT (ukuran dewasa 14 –20Frdan anak-anak 8 –16Fr)
                       2.  2 buah baskom
                       3.  Perlak dan handuk pengalas
                       4.  Stetoskop
                       5.  Spuit 10 cc
                       6.  Plester
                       7.  Nierbeken
                       8.  Kom penampung
                       9.  Air hangat
                       10. Kassa/tissue
                       11. Jelly
                       12. Sarung tangan bersih
                       13. Pinset
                       14. Tongue spatel
                       15. Corong
                       16. Gelas ukur
                   E.  Implementasi
                NO                    TINDAKAN                        3         2         1      KETERANGAN
                1.    Cuci tangan dan atur peralatan
                2.    Jelaskan prosedur pada klien
                3.    Jaga  privasi  dan  Bantu  klien  pada  posisi
                      semifowler
                4.    Periksa  dan  perbaiki  kepatenan  nasal  :
                      minta  klien  untuk  bernapas  melalui  satu
                      hidung dan ulangi pada hidung yang laiinya



               24 | P A N D U A N   S K I L L S   L A B O R A T O R Y   S E C A R A   D A R I N G   K M B   V O L U M E   2
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34