Page 152 - Bahasa Indonesia untuk Perguruan Tinggi_Dr. Aninditya Sri Nugraheni, M.Pd
P. 152

j.  Sistematika Penulisan
                         Sistematika  penulisan  proposal  penelitian  yang  menggunakan
                      metode  kualitatif  berbeda  dengan  penelitian  yang  menggunakan
                      metode  kualitatif  berbeda  dengan  penelitian  yang  menggunakan
                      metode  kuantitatif.  Pada  umumnya  sistematika  penulisan  proposal
                      penelitian kualitatif adalah sebagai berikut:
                             1. PENDAHULUAN
                                A. Latar Belakang
                                B. Fokus Penelitian
                                C. Rumusan Masalah
                                D. Tujuan Penelitian
                                E.  Manfaat Penelitian
                             2. STUDI KEPUSTAKAAN
                                A.   ………………………
                                B.   ………………………
                                C.   ………………………
                             3. Metodologi PENELITIAN
                                A.  Metode Penelitian, dan alasan menggunakan metode
                                B. Tempat Penelitian
                                C. Instrumen Penelitian
                                D. Sampel Sumber Data
                                E.  Teknik Pengumpulan Data
                                F.  Teknik Analisis Data
                                G. Rencana Pengujian Keabsahan Data
                         Sistematika penulisan proposal penelitian kuantitatif adalah sebagai
                      berikut:
                         I.PENDAHULUAN
                                A.   Latar Belakang
                                B.   Identifikasi Masalah
                                C.   Batasan Masalah
                                D.  Rumusan Masalah
                                E.   Tujuan Penelitian
                                F.   Kegunaan Hasil Penelitian
                         II.  LANDASAN  TEORI,  KERANGKA  BERPIKIR  DAN  PENGAJUAN
                            HIPOTESIS
                                A.   Deskripsi Teori (Landasan Teori)
                                B.   Kerangka Berpikir
                                C.   Hipotesis
                         III. METODOLOGI PENELITIAN
                                A.   Metode Penelitian
                                B.   Populasi dan Sampel
                                C.   Instrument Penelitian
                                D.  Teknik Pengumpulan Data
                                E.   Teknik Analisis Data
                         Perlu  diketahui  bahwa  setiap  lembaga  memiliki  panduan  tersendiri
                      terhadap  penulisan  proposalnya.  Dalam  hal  in,  meskipun  masing-
               Bahasa Indonesia Berbasis Pembelajaran Aktif                        151
   147   148   149   150   151   152   153   154   155   156   157