Page 19 - E-Modul Praktikum Virtual Materi Titrasi Asam Basa Berbasis STEM
P. 19

Materi: Titrasi Asam Basa


















                                         Jenis Titrasi










                           Terdapat  beberapa  jenis  titrasi  asam  basa,  pada  e-modul  ini  akan



                 dibahas 3 (tiga) jenis titrasi asam basa, yaitu:



                   1         Titrasi Asam Kuat - Basa Kuat




                          Zat yang berfungsi sebagai pentiter adalah basa kuat




                         Rentang perubahan pH secara drastis pada pH 4-10


                         Titik ekuivalen pada pH 7




                         Indikator yang dapat digunakan adalah fenolftalein



               Contoh  titrasi  asam  kuat  dengan  basa  kuat  adalah  titrasi  40  mL  larutan



               HCl 0,1 M dengan NaOH 0,1M dengan volume secara bertahap.





                     1         pH larutan sebelum ada penambahan NaOH





                                           pH awal ditentukan konsentrasi awal dari asam kuat





                               Perhitungan pH:














                     2         pH larutan sebelum mencapai titik ekivalen





                                                         pH ditentukan jumlah mol sisa asam kuat






                               Contoh setelah penambahan 10 mL NaOH 0,1 M




















                               Perhitungan pH:






























                              e-modul praktikum virtual titrasi asam basa berbasis STEM                                                                                                  17
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24