Page 36 - KORESPONDENSI BISNIS E-MODUL
P. 36
RANGKUMAN
1. Surat penawaran produk (offer) adalah surat dari penjual kepada calon pembeli, yang isinya
untuk memberikan informasi yang diperlukan kepada calon atau pengguna jasa tentang
produk atau jasa atau hasil produksi.
2. Surat penawaran dibuat karena beberapa alasan, antara lain surat penawaran dibuat karena
ada barang atau jasa yang perlu dijual, surat penawaran untuk permintaan penawaran, dan
surat penawaran yang berbasis iklan.
3. Surat penawaran terdiri dari lima bagian, yaitu perihal atau hal, alinea pembuka, alinea isi
atau tubuh, alinea penutup, dan lampiran
Sumber: https://www.kudupinter.com/2020/09/contoh-surat-penawaran.html
27