Page 67 - KORESPONDENSI BISNIS E-MODUL
P. 67
RANGKUMAN
1. Surat konfirmasi pembayaran atau surat pengiriman pembayaran merupakan surat
yang dibuat oleh pihak pembeli, untuk memberitahukan kepada pihak penjual bahwa
barang yang telah diterima dan sudah melakukan pembayaran pesanan tersebut.
2. Bagian isi surat konfirmasi pembayaran, seperti jumlah barang yang diterima, harga
yang harus dibayar (harga fraktur), waktu pembayaran. cara pembayaran, besarnya
pembayaran, bukti pembayaran.
3. Fungsi dari surat konfirmasi pembayaran berupa sebagai pemberitahuan, acuan,
bukti dokumen, dan jaminan kepercayaan untuk pihak penjual dan pihak pembeli.
4. Struktur surat konfirmasi pembayaran, yaitu kop surat, nomor, nama dan
alamat, rincian pesanan, metode pembayaran, waktu pembayaran.
5. Perlu dilakukan pengecekan ulang sebelum mengirim surat konfirmasi pembayaran
dengan melihat syarat dan ketentuan yang telah tertera.
Sumber: pch.vector - www.freepik.com
58