Page 22 - Rangkuman Tema 6 Sub Tema 1-3.
P. 22

RANGKUMAN TEMA 6 CITA-CITAKU

                             SUB TEMA 3 GIAT BERUSAHA MERAIH CITA-CITA
                -------------------------------------------------------------------------------------------------------

               Muatan PPKn KD 3.3

                1.  Cara meraih cita-cita :
                   a.  belajar rajin
                   b. giat berlatih

                   c.  pantang mundur
                   d. berusaha untuk meraih mimpi
                2.  Hasil rancangan Federich Silaban antara lain Masjid Istiqal, Tugu Monumen
                   Nasional, Tugu Kathulistiwa di Pontianak, Gedung Stadion Bung Karno (GBK),

                   Gerbang Taman Makam Pahlawan Kalibata.
                3.  Ada enam Agama dan tempat ibadah di Indonesia:

                   a.  Islam beribadah di Masjid
                   b.  Kristen dan Katolik beribadah di Gereja
                   c.  Hindu beribadah di Pura
                   d.  Budha beribadah di Wihara

                   e.  Konghucu beribadah di Klenteng
                4.  Sikap toleransi adalah sikap saling menghargai dan menghormati antar umat
                   beragama yang berbeda.

                5.  Tempat beribadah juga memiliki fungsi sosial yaitu jika digunakan untuk
                   pendidikan agama, pernikahan, upacara kematian, dll.
                6.  Hari Besar Agama Hindu:

                   a.  Hari Raya Nyepi
                     Jatuh pada tahun baru Saka pada hitungan tilem Kesanga (IX)

                     Hari raya Nyepi merupakan penyucian dewa-dewa yang berada di samudra
                     Semua kegiatan dihentikan kecuali layanan umum rumah sakit.
                     Tujuannya untuk memohon kepada Tuhan agar menyucikan Buwana Alit

                      (tubuh manusia) dan Buwana Agung (alam semesta).
                   b.  Hari Raya Galungan

                        Memperingati terciptanya alam semesta dan seluruh isinya
                        Merayakan kemenangan dharma (kebaikan) melawan kejahatan (adharma).
                        Melakukan pemuajaan terhadap Dewa Durga yang telah menyelamatkan

                         manusia.
                        Setiap rumah memasang penjor yaitu bambu yang dihiasi dengan janur atau
                         daun kelapa muda.

                   c.  Hari Raya Kuningan
                        Merupakan rangkaian hari raya galungan

                        Tujuan memohon keselamatan, kemakmuran, kesejahteraan dan tuntunan
                         lahir batin kepada para Dewa.
                7.  Hari Besar Agama Budha:


                                                               22                                  Rangkuman Tema 6 Kelas 4
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27