Page 64 - Laporan Aktualisasi Mohamad Yusuf
P. 64
Terdapat siswa/i yang lupa membawa alat dan bahan yang telah
ditugaskan.
a. Antisipasi
Untuk mengantisipasi siswa/i yang lupa maka penulis
menyiapkan beberpa alat dan bahan untuk penyusunan mading
keagamaan.
B. Pembahasan Kegiatan Aktualisasi
1. Kegiatan 1 : Pembudayaan 5S ( Senyum, Salam, Sapa, Sopan & Santun )
a. Tahap Kegiatan
1) Konsultasi dengan kepala sekolah untuk mendapatkan persetujuan
Konsultsi dengan kepala sekolah yang dilakukan oleh penulias
bertujuan untuk mendaptkan persetujuan sehingga pada saat
kegiatan aktualisasi dilakukan tidak menimbulkan hal-hal yang
tidak diinginkan yang dapat menyebabkan kegiatan pembudayaan 5S
( Senyum, Salam, Sapa, Sopan & Santun ) tidak berjalan dengan baik.
2) Koordinasi dengan rekan guru untuk menyusun Jadwal Piket Guru
Kordinasi yang dilakukan penulis dengan rekan guru bertujuan
untuk menyampaikan bahwa terdapat kegiatan yang akan dilakukan
penulis serta meminta kesedian dan juga partisipasi rekan-rekan
guru jika terdapat beberapa hal yang dibutuhkan oleh penulis utnuk
membantu terlaksananya kegiatan aktualiasai. Dalam hal ini
terdapat jadwal piket guru yang terbentuk sebagai bentuk
kepedulian rekan guru untuk bersama-sama menjadikan sekolah
lebih baik lagi, tentu hal tersbeut juga mengakibatkna kegiatan
aktualisasi yang dilakukan penulis dapat berjalan dengan lancar.
3) Membuat Banner/Spanduk Slogan 5S
46