Page 40 - e-modul hidrolisis garam berbasis GDL revisi validator_Neat
P. 40

KEGIATAN PEMBELAJARAN 3




                   TUJUAN PEMBELAJARAN

                   Peserta  didik  mampu  menganalisis  pH  larutan  garam  yang  mengalami

                   hidrolisis melalui perhitungan.


                  MATERI  PEMBELAJARAN

                   Cara menentukan  pH suatu larutan melalui perhitungan.






                         1. Motivation and Problem Presentation













                                        a                            b

                                         Gambar 8. (a) Detergen,  (b) Pupuk
                                                          Sumber:

                         a)  https://reader021.docslide.net/reader021/html5/20170801/563dbb63550346aa9aacbfdf
                            /bg1.png
                         b)  https://tanipedia.co.id/wp-content/uploads/2018/10/pupuk-3.jpg

                     Dalam  kehidupan  sehari  hari  kita  sangat  dekat  sekali  dengan  benda-

               benda  di  atas,  benda-benda  tersebut  mengandung  garam.  Garam  ini
               mengalami  hidrolisis  dengan  sifat  yang  berbeda-beda  berdasarkan  asam
               basa  penyusunnya,  dan  dengan  pH  tertentu.  Pada  gambar  (a)  detergen




                                                                                                                   33
                                                                                                                   33
                   Hidrolisis Garam                                        Kelas XI SMA/MA
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45