Page 41 - e-modul hidrolisis garam berbasis GDL revisi validator_Neat
P. 41

mengandung  garam  natrium  stearat  C H COONa  (sabun  cuci)  dan  akan
                                                                 17
                                                                     35
               mengalami  hidrolisis  jika  dilarutkan  dalam  air  serta  menghasilkan  asam
               stearat  dan  basanya  NaOH,  kemudian pada gambar (b) pupuk mengandung
               garam    amonium    klorida  yang  menghasilkan  asam  klorida  dan  basanya
               NH   Pupuk  ini  digunakan  agar  tanaman  tumbuh  dengan  baik,  maka  pH
                    3.
               tanaman  harus  dijaga.  pH  tanah  di  daerah  pertanian  harus  disesuaikan
               dengan  pH  tanamannya.  Oleh  karena  itu    diperlukan  pupuk  yang  dapat
               menjaga  pH tanah agar tidak terlalu asam atau basa.




















                                        Gambar 9.  pH meter (Silberberg,  2010)

                     pH  suatu  larutan  garam  didapatkan  dengan  melakukan  percobaan

               dengan  menggunakan  indikator  dan  pH  meter  seperti  gambar  (9).  Selain
               melalui percobaan, pH suatu senyawa garam juga bisa melalui perhitungan
               dengan  persamaan  pH berdasarkan  asam basa penyusunnya.






                            Penyampaian Masalah


                     Berdasarkan  wacana  pada  kegiatan  motivasi  diperoleh  masalah

            sebagai  berikut ini:


               1. Bagaimana  cara  menentukan  pH  suatu  larutan  garam  dengan


                  perhitungan?









                                                                                                                   34
                                                                                                                   34
                   Hidrolisis Garam                                        Kelas XI SMA/MA
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46