Page 90 - Bahan Ajar Devi
P. 90

B.  Manusia Purba di Dunia


                               Ada berbagai  jenis  fosil  manusia  purba  yang  ditemukan
                           oleh para ahli baik di Asia, Afrika, maupun Eropa. Jenis-jenis

                           manusia purba yang fosilnya yang ditemukan oleh para ahli

                           yaitu sebagai berikut.

                           1.  Aradhipithecus Ramidus


                               Fosil Aradhipithecus ramidus ditemukan oleh White dan
                           kawan-kawan  pada  tahun  1994  di  Aramis,  Ethiopia,  Afrika

                           Timur. Fosil ini berasal dari sekitar 4,4 juta tahun yang lalu.
                           Pada  awalnya  fosil  bominid  ini  ditemukan  dalam  genus

                           Ausralopothecus  dengan  sebuatan  raminus,  kemudian  tim

                           White  menempatkan  fosil  ini  kedalam  genus  baru  yaitu
                           Adipithecus.  Hal  ini  disebabkan  karena  ramidus  memiliki

                           perbedaan  yang  sangat  besar  dengan  semua  kelompok

                           Australopithecus.  Ardhipithecus  memiliki  gig  taring  bagian
                           bawah dan atas relatif lebih besar dan lapisan email giginya

                           tipis.

                           2.  Australopithecus


                               Ada  beberapa  penemun  fosil  di  wilayah  Afrika  yang
                           digolongkan  sebagai  Australopithecus,  diantaranya  sebagai

                           berikut.










   Sejarah SMA Kelas X                                84
   85   86   87   88   89   90   91   92   93   94   95